Smapa Jember – Selamat datang di Catatan Pembinaan oleh Drs. Bambang Sumpeno, M.M. Selaku pengawas SMA Kabupaten Jember dari Aula pertemuan SMAN 4 Jember.
Adanya situasi tanggap darurat untuk mengatasi situasi.waspada dan jangan panik.kata waspada harus didampingi kata bijaksana, harus dengan rasio dan juga harus sesuai dengan kondisi. Waspada itu kontrolnya adalah bijaksana, tdk egois. Shg anda tidak tergolong orang panik.
Bacalah protokol kesehatan yg berkait dgn penularan covid 19 yang merujuk pada WHO, sesuai dengan kondisi negara. Kewajiban kita mentaati tidak hanya sekedar wacana. Protokol sebagai acuan tindakan yang harus dilakukan di sekolah adalah sebagai berikut.
Dalam akhir pembinaan yang diberikan beliau mengatakan sebuah pesan yang dikutip dari Komarudin dosen UIN Syarif Hidayatullah yang mengatakan bahwa “Dalam Situasi Apapun, Agama Hadir Menjadi Bagian dari Solusi“.
Penulis Notulen : Han Nanik, S.Pd
0 Komentar